KPN Purbalingga hadiri Doa Bersama Pembanguanan SPPG Yayasan Kemala Bhayangkari Cabang Purbalingga (10/07/2025).
Ketua Pengadilan Negeri Purbalingga, Bapak Dr. Eko Julianto, S.H., M.M. M.H. menghadiri acara Doa Bersama Pembanguanan Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Yayasan Kemala Bhayangkari Cabang Purbalingga yang diadakan oleh Polres Purbalingga serta Yayasan Kemala Bhayangkari Cab. Purbalingga yang dihadiri pula oleh Anggota Forkopimda Kab. Purbalingga.
Dalam acara tersebut juga dilakukan pembongkaran lahan yang akan dijadikan SPPG oleh Kapolres Purbalingga AKBP Achmad Akbar secara simbolis dan disaksikan oleh anggota Forkopimda Kab. Purbalingga.












