PN Purbalingga ikuti Undangan Monitoring Nilai Kinerja Perencanaan Triwulan III TA 2024 pada Satuan Kerja melalui Aplikasi SMART DJA secara daring (04/10/20204) Dipimpin oleh Sekretaris Pengadilan Negeri Purbalingga, Ibu Baiti Harfiah, S.H. dan didampingi oleh Kasubbag serta staf Subbagian PTIP yang dilaksankan di ruang Media Center.
Acara tersebut diadakan oleh Biro Perencanaan dan Organisasi Mahkamah Agung RI, yang didasarkan Keputusan Menteri Keuangan RI Nomor 466 Tahun 2023 tentang Pedoman Teknis Pelaksanaan Pengendalian dan Pemantauan serta Evaluasi Kinerja Anggaran Terhadap Perencanaan Anggaran dan sehubungan dengan adanya integrasi pelaporan capaian output pada Aplikasi SMART dan SAKTI.



